Minggu, 19 Januari 2025|Jakarta, Indonesia

Awali Tahun 2021, Begini Strategi PTPN X

Krishna Anindyo

Selasa, 05 Januari 2021 - 11:15 WIB

PT Perkebunan Nusantara (PTPN) X
PT Perkebunan Nusantara (PTPN) X
A A A

Thepresidentpost.id - Jakarta - Mengawali tahun 2021, PT Perkebunan Nusantara (PTPN) X mengadakan acara Penyampaian Strategi Tahun 2021 di Kantor Pusat. Acara ini dihadiri oleh seluruh jajaran manajemen dan perwakilan karyawan baik di unit usaha maupun anak perusahaan.

Direktur PTPN X, Aris Toharisman menjelaskan mengenai tantangan yang dihadapi PTPN X pada tahun lalu dan strategi yang menjadi fokus perusahaan pada tahun ini. 

Aris menjelaskan bahwa tantangan di tahun 2020 telah berhasil dilalui dengan baik dan dievaluasi. Evaluasi tersebut akan dijadikan perbaikan untuk kinerja di tahun ini. Ada 3 sasaran yang akan dicapai, yaitu sinergy & profitability; operational excellence; dan ekspansi lahan.

“Sedangkan untuk inisiatif utama yang akan dilakukan adalah optimalisasi aset, intensifikasi, dan ekstensifikasi,” tutur Aris melalui keterangan yang diterima redaksi pada Selasa (5/1).

Selain itu, PTPN X juga akan melakukan cost reduction program (CRP) yang terintegrasi dengan lean six sigma. CRP adalah mengurangi biaya yang tidak memberikan keuntungan bisnis, namun tanpa memberikan dampak negatif terhadap kualitas.

Di sisi anak perusahaan, Aris meminta untuk terus melakukan optimalisasi kapasitas produksi dan evaluasi terhadap proses bisnis. Harapannya, masing - masing anak perusahaan akan memberikan kontribusi kepada PTPN X.

Komentar

Berita Lainnya

National 24/12/2024 10:25 WIB

9 Reasons to Invest in Kota Jababeka with Profit Potential

Investment in Jababeka Industrial Estate in Cikarang, Bekasi or what is now known as the Independent and Integrated City has various potential benefits that can be an attraction for investors. Yes, PT…

Economy 24/12/2024 08:15 WIB

PT Matahari Tire Indonesia, China's No. 1 Tire Manufacturing Company Officially Operates in Kendal SEZ

PT Matahari Tire Indonesia, a subsidiary of Zhongce Rubber Group Co Ltd (ZC Rubber) from China has officially started the operation of its new factory in Kendal Special Economic Zone, Central Java. The…

Science & Tech 24/12/2024 07:20 WIB

Minister of Industry Agus Denies Rumors that iPhone 16 Can be Bought on Pre-order

Minister of Industry Agus Gumiwang Kartasasmita strongly denied rumors that the iPhone 16 could be purchased for pre-order on Friday (20/12/2024). He said he had not received an investment proposal of…

Travel 23/12/2024 15:12 WIB

Launch of Shopping in Indonesia Only (BINA) Discount Program 2024

Coordinating Minister for Economic Affairs, Airlangga Hartarto together with Deputy Minister of Trade, Dyah Roro Esti; Deputy Minister of SMEs, Helvi Moraza; Deputy Minister of Tourism, Ni Luh Puspa;…

Science & Tech 23/12/2024 14:46 WIB

Indonesia Delivers 2.7 Million Doses of bOPV Polio Vaccine as Humanitarian Aid to Myanmar

As an expression of solidarity and the strong relationship between the people of Indonesia and Myanmar, the Government of the Republic of Indonesia has delivered 2.7 million doses of the bOPV polio vaccine…