# onepack
Science & Tech 14/12/2020 15:15 WIB
Perluas Akses Pengiriman Cepat dan Handal Bagi UMKM, Lion Parcel Turunkan Harga “ONEPACK”
Sektor UMKM masih jadi fokus Lion Parcel, apalagi pengguna Lion Parcel dari pelaku UMKM tumbuh hingga 78% year on year, dengan produk fashion sebagai kategori tertinggi.