# prajurit satgas pamtas yonif 125 bersihkan jalan bersama masyarakat
National 28/12/2020 05:00 WIB
Prajurit Satgas Pamtas Yonif 125 Bersihkan Jalan Bersama Masyarakat
Menurut Letkol Inf Anjuanda Pardosi, melalui kegiatan gotong royong seperti ini diharapkan dapat meningkatkan kepedulian dan kesadaraan warga akan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan.